Rabu, 18 Maret 2020

Aksi Kejar Kejaran yang Berujung pada Adegan Menegangkan

Saat

melihat posting ini muncul di halaman utama, apa yang pertama kali terbersit

dalam benak Anda sodara? Ya…Anda benar…tepat sekali… tapi saya kan belum

jawab pertanyaan sodara, kok udah dibilang benar aja.


Baik,

jika belum menjawab ada baiknya Anda jawab sekarang pertanyaan saya tadi.


Jadi,

yang pertama kali terbayangkan adalah kisah menegangkan yang penuh dengan aksi

dan sepak terjang. Yang namanya keja kejaran biasanya dijalan atau di laut,

kayak aksi bajak laut dan kesatria.




Tapi

ini sama sekali nggak ada kaitannya dengan hal itu melainkan yang paling sering

terjadi diantara kita. Kita…? Loe aja kali gue sih nggak. Oke, jadi maunya

apa nih? Nggak  bang, ampun bang…maaf

bang, saya Cuma becanda aja bang.


Jadi

apa saja kejar kejaran yang paling sering terjadi dan berujung pada adegan menegangkan, berikut liputannya.


Aksi Kejar Kejaran yang Berujung Adegan Menegangkan

 




Kejar Tayang


Ini

hanya ada dalam kisah sinetron yang tayang setiap hari di TV Swasta. Antara acara

dan tayangan iklan sih lebih banyak tayangan iklan ketimbang acaranya. Udah gitu

sinetronnya nggak ada putusnya, selalu saja ada yang dibicarain, pas lagi

tegang e…. iklan langsung tayang. Jadi penasaran kan!


Kejar Setoran


Ini

biasanya terjadi dalam aksi sopir taksi dan angkot yang selalu mengejar

penumpang dijalan. Sopir taksi bolak balik yang setiap harinya mesti berkejaran

mengejar waktu, sopit angkot yang berdesakan dengan kendaraan lain. Dapat penumpang

setoran jadi terpenuhi.


Kejar Target


Kalau

yang satu ini sih biasanya orang yang lagi ingin menuhi target, contoh

salesmen, marketing atau pebisnis online. Biar untung target harus penuh dulu,

habis itu baru dapat untung.


Ngerasa

punya target setiap bulan? Ya mungkin Anda cocok berada disini karena memang

hal ini sering terjadi di kota-kota besar, bahkan di kampung juga terjadi. Selain

itu, biasanya yang paling sering adalah pelaku MLM yang kejar target untuk tupo

alias tutup poin.


Kejar Cinta


Nah

kalo yang ini khusus para jomblo atau jomblowati. Lo ngerasa nggak keduanya? Kalo

gitu jangan diterusin barangkali rasanya udah mual dan mau muntah.


Mengejar Matahari


Nah

kalo yang ini sih judul lagunya Mas Ari Laso, merupakan tembang yang cukup

menyedot banyak perhatian publik. Populer sekitar tahun 2000, namun kini masih

sering dinyanyikan oleh anak-anak yang sering ngeband.


Punya

pengalaman kejar kejaran yang menegangkan, komen dibawah ya jangan dipendam

sendiri ntar jadi bisul.

 


Salam!



Sumber er.com


EmoticonEmoticon